Acara Halal Bihalal ini dihadiri Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang Acep Jamhuri, Dandim 0604/Karawang Letkol (Inf) Dede Hermawan, Anggota DPRD Propinsi Jawa Barat Gina Fadlia Swara serta Asda I Bidang Pemerintahan.
Halal Bihalal Aktifis Karawang ini sendiri digagas orang-orang dari berbagai latar belakang, seperti akademisi, praktisi hukum, politikus, lembaga swadaya masyarakat (LSM), organisasi masyarakat (Ormas), komunitas juga insan jurnalis, yang tergabung dalam Forum Aktivis Karawang. (Sarmin/Mds)