logo

,

PPDB Online Tahun Ajaran 2024-2025 Resmi Dibuka

online juga nih
Alur pendaftaran PPDB online tahun ajaran 2024 – 2025.

Jalur Perpindahan Tugas
Akta Lahir, Kartu Keluarga, Surat penugasan dari instansi/lembaga/kantor/perusaaan yang memperkerjakan diterbitkan paling lama 1 (satu) tahun sebelum tanggal pendaftaran PPDB dan Jalur perpindahan tugas orang tua/wali diperuntukan bagi yang mendapatkan penugasan Kabupaten, dan Provinsi

Jalur Prestasi Raport
Akta Lahir, Kartu Keluarga dan Akumulasi nilai rapor 5 semester terakhir pada mata pelajaran kelompok A, kelompok B dan Mata Pelajaran Bahasa dan Sastra Sunda yang terdata pada Dapodik

Baca Juga:  Mahasiswa KKN Unsika Sulap Sampah Organik dan Limbah Pertanian Jadi Media Tanam di Desa Tamanmekar

Jalur Prestasi Akademik/Non Akademik
Akta Lahir, Kartu Keluarga dan Sertifikat Tertinggi, Kejuaraan , Giat Pramuka, Pocil, Literasi, Giat Keaagamaan

Setiap jalur tersebut, sudah ditentukan persentase murid yang akan diterima seperti SD untuk jalur Zonasi sebanyak 80%, Jalur Afirmasi 15% dan Jalur Perpindahan Tugas 5%. Sedangkan jenjang SMP untuk jalur Zonasi sebanyak 60%, Prestasi Raport 5%, Prestasi Akademik/Non Akademik 15%, Afirmasi 15% dan Perpindahan Tugas 5%.

Baca Juga:  Satgas TMMD ke 120 bersama Warga Kebut Pengecoran Jalan Desa Gurudug

Untuk pertanyaan dan pengaduan PPDB Tahun 2024 dapat dilakukan melalui layanan Pengaduan Dinas Pendidikan Kabupaten Purwakarta ‘Halodikpur. (Mds/*)

Share:

Terpopuler

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566