logo

Program MBKM UBP Tingkatan Kompetensi Soft Skills dan Hard Skills Lulusan

SOSIALISASI MBKM: Mahasiswa Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang mengikuti sosialisasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). (Yogi Kurnia/Mediaseruni)

“Cukup dengan program itu nanti kampus akan mengkonversi kemata kuliah mana saja sehingga sebanyak 20 SKS. Jadi sekarang dengan kampus merdeka disini mahasiswa di berika kemerdekaan untuk mendapatkan bidang bidang keahlian termasuk keahlian lainnya,” paparnya.

Pada inti nya program sosialisasi MBKM ini untuk memudahkan mahasiswa dalam belajar dan meningkat kan nilai potensi dan kopentensi mahasiswa.

Baca Juga:  Mahkluk Gaib Penjaga Hutan Kutatandingan, Suka Menampakan Diri pada Malam Jumat

Di tempat yang sama Mahasiswa UBP Karawang juga memberikan tanggapan terkait program ini. Para mahasiswa sangat antusias menyambut adanya program MBKM ini.

“Untuk sosialisasi MBKM ini menurut aku cukup bagus karena membantu mahasiswa juga, mungkin yang baru baru masuk itu jadi mengenal apa itu MBKM dan apa itu kampus mengajar,” ucap Angga permana sidik mahasiswa UBP semester 1 prodi PPKN.

Baca Juga:  Fenomena Semburan Lumpur Hitam di Citarum Bikin Heboh Warga

Angga juga menjelaskan beberapa materi yang disampaikan dalam kegiatan MBKM tersebut. “Materinya itu yang pertama pengenalan tentang kampus mengajar yang di usung oleh Kementerian pendidikan yang sekarang dan materi yang ke dua itu tentang pembekalan aja, misalkan syarat syarat nya seperti minimal semester 4 dan minimal IPK harus 3,” ujarnya.

Share:

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566