Mediaseruni.co.id, PEMALANG – Paska kekeringan air di musim kemarau yang tak kunjung usai, sehingga sudah menjadi budaya sering terjadinya kekeringan air di dua wilayah Kecamatan Pulosari dan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang Provinsi Jawa Tengah.
Kebetulan wilayah dua Kecamatan tersebut di dataran tinggi, yakni di pegunungan atau Gunung Slamet yang terletak sebagian di Kabupaten Pemalang dan sebagian Purbalingga, sebagian Banyumas juga sebagian Kabupaten Tegal.
Kebetulan di Kabupaten Pemalang sendiri paska berkepanjangan kekeringan air, juga disusul paska berkepanjangan darurat sampah yang tak kunjung ditanggulangi.
Atas kekeringan air tersebut di dua wilayah Kecamatan Pulosari dan Belik, Ndoro Nur Hidayah selaku Dermawan dan sebagai Bupati tahun 2024, cepat tanggap atas keluhan masyarakat di dua Kecamatan tersebut.