“Untuk Patroli kesenergitas TNI-POLRI, kami tiap hari berlangsung aman antara Polres Pemalang bersinergi dengan Kodim 0711 Pemalang, Kami himbau kepada masyarakat untuk jangan bermain api, seperti bakar-bakaran atau membuang puntung rokok di sembarang tempat,”kata Suharno.
Hal senada disampaikan oleh Letda Infanteri Munawir selaku Komandan Unit Intel Kodim 0711 Pemalang bahwa.
“Kami bersama Polri Polres Pemalang bersinergi dan Patroli bersama untuk menjaga antisipasi ada nya kebakaran hutan, bersama rakyat TNI kuat dan bersama Polisi TNI solid untuk saling menjaga (NKRI),”ucap Letda Munawir kepada Media Seruni.co.id saat di pintu gerbang (TPA) bersama Polisi dan masyarakat setempat.
Menurut Andi Rustono salah satu tokoh masyarakat dan kepedulian lingkungan kepada Media Seruni.co.id Selasa 12 September 2023 bahwa.
“Situasi pada paska kebakaran ada baiknya kepada semua stake horder diantara nya yaitu Bupati DPR dan semua unsur-unsur terkait harus bahu membahu didalam penanganan sampah, seperti halnya pada saat pertemuan diruang Sekda sehari yang lalu, dengan segala komitment yang ada dan kebersamaan, dan di akui saja bahwa itu sebuah kesalahan pemerintah daerah, dan tidak akan mengulangi kembali, Semestinya pemerintah harus segera buat (Renstra) rencana strategis tentang sampah kedepan seperti apa agar kedepan dalam hal ini tidak terjadi kembali lagi,”kata Andi Rustono.