logo

,

Mahasiswa KKN UBP Karawang Bantu Desa Cikeris Semakin Dikenal Sebagai Produsen Gula Aren

ca9961f3-6083-45f7-a014-a86f6e77592a
Tim Mahasiswa KKN UBP Karawang 2024 bersama Kepala Desa Cikeris foto bersama usai melaksanakan program reboisasi pohon aren, di Desa Cikeris, Purwakarta. (Mediaseruni)

Dimas mewakili tim KKN UBP Karawang di Desa Cikeris juga berharap program ini dapat memberikan dampak jangka panjang yang signifikan bagi citra Desa Cikeris.

Ditambahkan Dimas, mahasiswa KKN mengundang Kepala Desa Cikeris untuk ikut serta dalam kegiatan reboisasi ini. “Dengan bersama-sama menjaga, merawat, dan melestarikan pohon aren yang telah di tanam, kita dapat mewariskan citra Cikeris yang lebih baik bagi generasi mendatang,” ucap Dimas. (Mds/Tim KKN UBP Desa Cikeris)

Baca Juga:  Mini Museum Siklus Hidup di Gedung Sate, Edukasi Kesehatan dari Prenatal hingga Lansia

Share:

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566