logo

Akibat Rem Blong Truk Bermuatan Batu Bara Terguling Menimpah Grandmax dan Livina

77d32dd5-9f7d-405d-a580-9e085f29fa6e

Mediaseruni.co.id, SUKABUMI – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Sukabumi-Bogor, tepatnya di Kampung Cibeber RT 02/04 Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, melibatkan tiga kendaraan pada hari Selasa 25 Juli 2023, sekira pukul 08.30 Wib.

Kecelakaan melibatkan tiga kendaraan, yakni Hino Dump Truk B 9960 UYT dikemudikan Anwar Sadat, Daihatsu Grandmax F 1249 TH dikemudikan Saepulloh dan minibus Nissan Livina B 2580 TBN dikemudikan Febi Ardiansyah.

Baca Juga:  Soal Siswa MPLS Meninggal, Kepala Sekolah Jadi Tersangka

Menurut keterangan Kanit Gakkum Satlantas Polres Sukabumi, IPDA M Yanuar Fajar, peristiwa terjadi saat Hino Dump Truk melaju dari arah Bogor menuju Sukabumi dengan muatan batu bara sekitar 35 ton, diduga mengalami kendala pada sistem pengereman.

“Ketika kendaraan tersebut melintasi jalan lurus yang menurun, diduga terjadi kendala pada sistem pengereman. Sehingga tiba-tiba berbelok ke kiri dan akhirnya terguling miring. Sementara muatan batu baranya tumpah menghambur menimpa mobil daihatsu grandmax serta nissan livina yang berada di depan,” paparnya.

Baca Juga:  Relawan AA Kecamatan Sukaraja Perkuat Jaringan Dukung Paslon Nomor 2

Share:

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566