logo

, ,

Presiden Jokowi Kunker di Salatiga dan Pekalongan

IMG-20231213-WA0184

Pada siang harinya, Presiden akan menuju Kantor Pos Pekalongan untuk menyerahkan bantuan langsung bagi masyarakat terdampak El Nino.

Presiden Jokowi juga diagendakan menuju Gudang Bulog Pekalongan.

Presiden RI akan meninjau stok beras di gudang tersebut sekaligus menyerahkan bantuan pangan bagi masyarakat penerima manfaat.

Setelah dari Pekalongan, Jokowi akan menuju Kota Salatiga.

Baca Juga:  Ngeri! Ikan Toman di Sungai Batang Kapuas Hulu Mati Akibat Pertambangan Emas Liar

Di Salatiga, Jokowi akan meresmikan Terminal Tingkir berikut dua terminal lainnya, yaitu Terminal Paya Ilang Takengon di Kabupaten Aceh Tengah dan Terminal Anak Air di Kota Padang.

Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam penerbangan menuju Provinsi Jawa Tengah yaitu Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Sekretaris Militer Presiden Mayjen TNI Rudy Saladin, dan Komandan Paspampres Meelopen Brigjen TNI Achiruddin. terangnya. (Red/Mds).

Baca Juga:  Ini yang Terjadi Jika KRL Commuter Line Sampai Karawang

Share:

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566