logo

Tol Cisumdawu Resmi Dioperasikan, Tarifnya Rp 1.275 per Kilometer

tol cisumduwu

Perlu disampaikan, biaya pembangunan jalan tol sepanjang 61,6 kilometer ini menelan anggaran hingga Rp 18,3 triliun dengan setengah anggarannya atau Rp 9,08 triliun berasal dari APBN, sisanya melalui KPBU (Kerja Sama Pemerintah dengan Badan Usaha) dan swasta.

Proses pembangunan jalan tol yang menghubungkan Cileunyi-Cipali ini memakan waktu 12 tahun pengerjaan. Presiden menyebut pembebasan lahan menjadi kendala lamanya pembangunan Tol Cisumdawu.

Baca Juga:  Taman Seribu Cahaya di Sumedang Resmi Dibuka untuk Umum

Jalan tol ini menghubungkan Kota Bandung melalui Tol Cipularang ke Tol Cipali supaya kita semua tahu jalan Tol Cisumdawu mulai dibangun tahun 2011. (Mds/hms jbr)

Share:

Jl. Veteran, Gg. H. Suchron Lingkungan Kav. No. 01 Blok B1-2 RT 001/035, Kel. Nagasari Kec. Karawang Barat Kab. Karawang, Jawa Barat. 41311. Telp. 081295925566